top of page
Search
Tech Insight
Stay ahead with Tech Insight from ICS Compute. Explore trends, innovations, and expert analysis to power your digital transformation journey.


Ketika Data Analytics Terlihat Modern, tapi Belum Terkelola Dengan Optimal
Banyak sistem data analytics terlihat modern karena output-nya, padahal fondasi data di bawahnya belum pernah benar-benar ditata untuk dikelola dalam jangka panjang. Banyak organisasi hari ini merasa sudah melangkah cukup jauh dalam modernisasi data analytics. Infrastruktur diperbarui, cloud diadopsi, data dikumpulkan, dan berbagai inisiatif analytics dijalankan untuk mendukung pengambilan keputusan bisnis. Dari luar, semuanya terlihat bergerak ke arah yang benar. Dashboard t
Jan 14


Ketahanan Data Pipeline di AWS: Merancang Sistem yang Siap Menghadapi Kegagalan
Seiring meningkatnya adopsi data analytics, pemrosesan real-time, dan AI, data pipeline kini menjadi fondasi utama banyak organisasi. Pipeline tidak lagi sekadar memindahkan data, tetapi menopang pengambilan keputusan bisnis, pelaporan, dan operasional model AI. Dalam skala seperti ini, ketahanan sistem menjadi kebutuhan mendasar. Di lingkungan cloud modern seperti AWS, ketahanan tidak dibangun dengan asumsi bahwa sistem akan selalu berjalan sempurna. Justru sebaliknya, arsit
Dec 30, 2025


Belajar dari Kasus BI-FAST: Mengapa Sistem Pembayaran Cepat Butuh Kesiapan End-to-End
Beberapa waktu lalu, publik dikejutkan oleh pemberitaan mengenai pembobolan yang melibatkan jaringan BI-FAST . Angka kerugiannya tidak main-main, dalam berbagai laporan disebut mencapai ratusan miliar rupiah . Kasus ini langsung memicu perdebatan: apakah BI-FAST yang bermasalah, ataukah bank pesertanya? Jika dicermati lebih dalam, insiden ini tidak bisa disederhanakan menjadi persoalan satu sistem saja. Kasus BI-FAST justru membuka gambaran yang lebih besar tentang kesiapan e
Dec 22, 2025


Analisis Cloudflare Outage 2025
Cloudflare Outage pada 18 November 2025 menjadi salah satu insiden infrastruktur internet terbesar tahun ini. Bukan hanya karena skala gangguannya yang meluas secara global, tetapi karena penyebabnya tidak berasal dari serangan, melainkan dari perubahan konfigurasi internal yang terlihat kecil namun berdampak besar. Insiden ini memperlihatkan betapa rentannya arsitektur edge yang terpusat ketika satu komponen mengalami kegagalan, serta bagaimana konsep resiliensi arsitektur s
Nov 21, 2025


Smart City dan Teknologi Hijau: Mewujudkan Kota Digital yang Berkelanjutan
Smart City berbasis teknologi hijau membantu menciptakan kota digital yang efisien dan ramah lingkungan. Temukan bagaimana konsep ini membentuk masa depan berkelanjutan di Indonesia.
Oct 7, 2025
bottom of page
